Laman

Rabu, 24 Oktober 2012

Mengupas lebih Mendalam Oplas Rahang (Jaw Reduction) dan Oplas Rahang Mulut di Korea Selatan

Sekarang saya akan menjelaskan lebih lengkap mengenai jaw reduction, apa yg dimaksud dgn jaw reduction?

Jaw Reduction atau Mandible Reduction yaitu menghilangkan luas dari tulang mandible/rahang



Jaw dan cheekbone Reduction ini merupakan prosedur operasi yang hanya ada di Korea Selatan, *dikategorikan sebagai operasi plastik kosmetik* 


1.Mengapa (hanya ada di Korea Selatan)? karena sebagian besar rakyat Korea memilki tulang rahang yang besar dan tulang zygomatic yg tinggi. logikanya tentu saja hukum ekonomi berlaku, ketika misal org indo sebagian banyak berkulit kulit sawo matang maka banyak produk pemutih di kita berkeliaran, tentu ini berlaku u. korea karena di korea banyak yg memiliki populasi rahang kotak (suku yayoi korea) maka, prosedur jaw reduction banyak diminati

2. Mengapa (hanya ada di Korea Selatan)? sebab prosedur ini di dunia kedokteran selain korea hanya digunakan bagi manusia cacat aseli(tidak memilki rahang, pertumbuhan rahang abnormal, tabrakan hingga muka hancur). prosedur ini merupakan prosedur paling bahaya, karena dapat menimbulkan kecacatan permanen di kemudian hari, saraf motorik yg berada di tepi mandible *ruang yg akan di "gerus" berhubungan dgn saraf motorik ruas tulang belakang manusia,*
I Jaw Reduction - Oplas Rahang

terdapat dua teknik terkenal dalam jaw reduction:

1. yg dipopulerkan Dr Wonjin, Prominent Mandible Angle
Prosedurnya seperti apa?
terdapat 3 tahap dalam hal ini (bisa dilakukan 3-3nya atau salah satu):
3 Tehnik Prominent Mandible Angle
1. tahap pertamaContour Resection Surgery
Contour Resection Surgery
a. Tulang dipotong dalam sekali bedah
b. Facial line feminin dibentuk di kedua rahang
c. Jika sudut tulang mandible/rahang lebar maka prosedur ini masih efektif dilakukan.
d. Penggerusan ini hasilnya tidak terlalu dramatis jika orang bersangkutan memiliki dagu flat,lebar dan tipis

2. Tahap kedua, Sebum Osteotomy
sebum osteotomy
sebum atau lapisan lemak pada inner mandible, membuat rahang terlihat "lebar"
tulang rahang terbagi atas 3 lapisan, yg mana lapisan keduanya berisi sebum yg membuat rahang lebar, lapisan pertama digerus dan sebum dalam lapisan kedua di "sedot". sehingga lebar rahang berkurang
3. Tahap ketiga'High Frequnecy Muscle Resection
HFMR

Lapisan dalam dari otot masseter dipotong, sehingga mengurangi ketebalan otot dan meningkatkan kontur muka bagian depan.
Otot masih berfungsi tanpa kesulitan, itulah sebabnya hanya sebagian kecil dari otot akan dipotong. Dalam kasus lain, otot dapat kembali berkembang sehingga reseksi kortikal harus dikombinasikan dengan prosedur oplas jaw reduction yg lain.


hasil
2.  Prosedur Jaw Reduction lainnya yg dikembangkan Dr Park Sanghun tahun 2004, tekniknya disebut V line surgery teknik ini konon tidak menganggu saraf motorik pada mandible.

Park Sang Hun' innovation
tahapannya seperti ini

①Tulang dagu dihilangkan dengan potongan halus .
② Dagu dipersempit dengan aman tanpa ada cedera pada saraf.
③ Bagian sisa mandibula yang menjorok terputus.
④ Rahang bawah menyempit, memberikan garis V-garis wajah.
hasil


II Cheekbone / zygomatic Reduction
Cheekbone adalah tulang pipi, sebagian besar orang korea memilki tulang pipi yang menonjol,
Zygoma terdiri atas 2 bagian:


bagian2 dari cheekbone
Arch dan body, dalam banyak kasus arch dan body menonjo/protrusionl , atau salah satu yg menonjol. maka prosedur yg dilakukan adalah menghilangkan tonjolan/protrusion itu dengan cara dikikis.
lengkapnya
① Anestesi umum dilakukan.
② Sebuah insisi intraoral dibuat dan tulang pipi dipotong untuk serta digeser posisinya.
③ Sebuah eksisi lengkung zygomatic dilakukan melalui sayatan preauricular.
④ Jumlah pergeseran tulang pipi yg menonjol diputuskan/dipotong dan sisa tulang pipi tersebut akan dbuang.
⑥ operasi ini selesai dalam satu jam.


hasil
45^o point of view

III Mouth Protrusion
Mouth Protrusion atau tonjolan rahang mulut (atas atau bawah) diakibatkan tulang alveolar yg menonjol, jenis ini berbeda dengan tonjolan yg disebabkan oleh ketidak beresan gigi/ gigi menonjol yg bsa diperbaiki oleh "kawat gigi"/"bracket" , mouth protrusion disebabkan tulang alveolar pada rahang menonjol..jenis operasi ini lagi lagi hanya ada di korea  karena di negara lain teknik ini dipakai u/ rekonstruksi manusia cacat (alami/krn kecelakaan)

prosedur operasinya seperti ini dikenal dgn teknik ASO (Anterior Segmental Osteotomy)
tonjolan pada rahang mulut atas di segmented, selanjutnya didorong ke posisi yg telah ditentukan
hasil
tonjolan rahang mulut bawah



operasi rahang mulut atas, selain oplas itu dia juga oplas penambahan volume dahi, mata dan oplas pemutihan kulit


selain perbaikan rahang mult atas, dia juga melakukan oplas mata, dan koreksi dagu

===========================================

Sekian nanti diupdate, terus pantengin BLOG INI !!

WARNING!!!!
bagi yang mau copy paste artikel saya, tolong untuk dicantumkan sumbernya, hargai ILMU dan USAHA yg dimliki sesama blogger!!!

3 komentar:

  1. wow informasi yang sangat menarik!!!!!!! terima kasih

    BalasHapus
  2. thank you informasinya, bisa juga mampir ke web mengenai kredit pendidikan jika berkenan, terima kasih

    BalasHapus

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...